- PWI Pringsewu Gelar Konferensi Kerja 2024
- Joko Sulistiyo Pimpin PWI Kabupaten Pringsewu 2024-2027
- Dibuka Pj.Bupati, PWI Pringsewu Gelar Konferkab VI
- RLPP APBD Pringsewu 2023 Disahkan
- Program Dana Desa 2024, Pekon Wonosari Realisasikan Pembangunan Talud dan Penyabesan
- Pengurus Partai Demokrat Kabupaten Pringsewu Mengunjungi Kediaman DR.H.Fauzi.
- Kabupaten Pringsewu Menerima Penghargaan Anubhawa Sasana Desa/Kelurahan Provinsi Lampung Tahun 2024.
- Polres Pringsewu Apresiasi Kontingen Saka Bhayangkara atas Partisipasi di Lomba Tingkat Polda Lampun
- Plh.Penjabat Bupati Pringsewu Hadiri Seleksi Lomba TTG Nasional 2024
- Polres Pringsewu Gelar Pelatihan Safety Driving untuk Sopir Ambulans
Pringsewu Punya Produksi Masker & APD.
Pringsewu Punya Produksi Masker & APD.
Muaramedia.co.id-Pringsewu - Langkahnya masker dan Alat Pelindung Diri (APD) di karenakan kebutuhan semakin meningkat seiring merebaknya wabah Virus Corona (Covid-19), Sehingga salah satu UMKM di Kecamatan Ambarawa, Kabupaten Pringsewu, memproduksi barang-barang kebutuhan tersebut, dengan kualitas tak kalah dengan produk pabrikan.Jumat (27/03).
Salah satu owner UMKM pembuat masker dan ADP Taufik, mengatakan pertama kali memproduksi masker dan APD sejak maraknya wabah virus Corona, dan kelakaan barang tersebut di pasaran.
Baca Lainnya :
- Wabup Pringsewu Sosialisasi DBD & Covid-19 serta Bagikan Masker0
- Fauzi, Menyerahkan Bansos Sejumlah Rumah Ibadah dan MUI.0
- Sudiono, Memberikan Education Covid-19 Kepada warga Pendatang Dari Jakarta.0
- Pemkab Pringsewu Terima Bantuan Hand-Sanitizer dari Chandra SuperStore0
- Sekdakab Pringsewu Rakor By Teleconference Dengan Sekdaprov Lampung0
Taufik menambahkan, Dengan memberdayakan karyawan dan warga pekon/desa setempat. Dalam sehari mampu memproduksi masker sebanyak 500 , dan untuk ADP sebanyak 200 , seperti baju pelindung (hazmat), sarung tangan, kaos kaki, dan lainnya.
"Untuk masker dan APD pemesannya bukan hanya wilayah kabupaten pringsewu saja, banyak juga pemesan nya dari luar wilayah Pringsewu, salah satunya provinsi medan,provinsi jakarta, dll,"Ujar owner.
Di tempat yang sama Wakil Bupati Pringsewu DR.H.Fauzi, SE, M.Kom., Akt., CA, CMA, mengaku senang dan bangga, kerana UMKM di kabupaten pringsewu kecamatan ambarawa mampu memproduksi masker dan APD. Bahkan, pesanannya sampai dari berbagai daerah di Indonesia.
"Pemerintah Pringsewu selalu siap mendukung dan membantu agar usaha ini mampu berkembang, sekaligus dapat membantu mencukupi kebutuhan masker dan APD yang saat ini sangat dibutuhkan,"Ungkap wakil bupati pringsewu.